You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Warga Rusun Rawa Bebek Belum Diberikan Pelatihan
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Materi Pelatihan Warga Rusun Rawa Bebek akan Disesuaikan

Penghuni Rumah susun (Rusun) Rawa Bebek, Cakung, Jakarta Timur, eks warga Pasar Ikan akan segera diberikan pelatihan. Materi pelatihan pun akan disesuaikan dengan potensi yang dimiliki oleh warga.

Misalnya, jika keahlian mereka berlayar, tentu tidak tepat jika diberikan pelatihan menjahit atau lainnya

"Misalnya, jika keahlian mereka berlayar, tentu tidak tepat jika diberikan pelatihan menjahit atau lainnya," ujar Ani Suryani, Kepal Unit Pengelola Rusun Rawa Bebek, Senin (2/5).

Namun Ani belum mengetahui kapan pelatihan akan diberikan. Sebab hingga saat ini warga pun masih sibuk dengan urusan administrasi kependudukan dan sekolah anak-anak. Selain itu warga yang baru pindah mesti beradaptasi dengan lingkungan rusun.

115 Warga Rusun Komarudin Bergabung di Koperasi

"Mereka kan baru pindah, belum juga satu bulan, jadi belum bisa diberikan pelatihan. Mereka butuh adaptasi lingkungan, pekerjaan, sekolah dan sebagainya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4298 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1733 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1644 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik